Senin, 19 September 2016

TK KHALIFAH: TK Islam Terbaik Favorit di Tangerang dan Serang

TK KHALIFAH: TK Islam Terbaik Favorit di Tangerang dan Serang


Anak yang beradab, tentunya ia punya tanggung jawab, tak perlu dipaksa belajar, anak beradab tentu tahu tanggung jawab.

tk-di-serang-tk-di-tangerang-tk-di-jakarta


Anak yang beradab, tentunya ia punya rasa hormat, tak perlu dituntut dengan orangtua harus hormat, anak beradab tentulah hormat.

tk-di-serang-tk-di-tangerang-tk-di-jakarta


Anak yang beradab, tentunya ia tahu aturan, tak perlu dengan omelan, anak beradab tentu tahu waktunya pulang.


Anak masih kecil itulah waktu yang tepat untuk anak mengenal adab, tapi ironis banyak orangtua sibuk agar anak kecil prestasi di sekolah mantap.




TK KHALIFAH: TK Islam Terbaik Favorit di Tangerang dan Serang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar